cara pasang code iklan popcash di blogger

Cara pasang code iklan popcash di blogger



assalamualaikum oke kali ini mimin akan mengshare tentang cara memasang code iklan popcash di blogger. siapa yang tidak kenal dengan popcash mungkin dikalangan rakyat biasa (bukan blogger) tidak mengenalnya tetapi bagi blogger ini sudah terkenal dan banyak blogger blogger di indonesia maupun didnia sudah mamasang iklan ini, iklan ini cocok untuk blogger pemula karena tidak perlu syarat yang sulit seperti mendaftar di adsense yang mengharuskan umur blog itu sendiri harus 6bulan dan trafik yang balance atau seimbang dan bisa dikatakan cocok bagi pemula dari minimum payoutnya yaitu $5 saja kebayangkan betapa baik nya dari pihak popcash hehe...
okee langsung aja kita mulai tutorial nya.

1. yang pertama pastikan anda punya blog dan daftarkan ke popcash jika 
   sudah di approve begini tampilannya.


2. pilih di bagian publisher dan klik bagian Get Code dan maka ada 
   tamppilan seperti ini gan. 


3. pilih website yang di aprove tadi seperti ini gan lalu klik get code.

  
4.  maka anda akan masuk ke halaman ini gan lalu copy saja kode yang ada.


5. masuk ke halaman blogger anda pilih bagian template dan klik edit    
   html gan.


6. maka akan ada tampilan seperti ini gan tekan ctrl+f lalu cari </body> 
   lalu klik enter, inget gan kode yang tadi di copy masukan di bawah 
   </body>.
  
7. masukan kode yang tadi di copy disini gan persis disini seperti yang 
   ada di screenshoot gan.

  
8. yang terakhir klik simpan template dan selesai gan iklan popcash pun 
   akan ada di blog anda ingat popcah itu iklan popunder jadi tidak 
   tampil hanya ketika pengunjung mengklik di mana saja bagian blog akan 
   tampil di bagian belakang layar jadi popcash teritung tidak  
   mengganggu karena iklan akan tampil di belakang layar.

ingin download software pc: klik disini 

itu saja tutorial saya tentang cara pasang code iklan popcash di blogger kali ini, mimin ngantuk kebetulan mimin bikin tutorial nya malam hari :D wassalam.

 
Share on Google Plus

About ferdimbew

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.

0 comments:

Post a Comment